JURNAL BIANGLALA INFORMATIKA adalah sarana publikasi penelitian civitas akademika bidang komputer dan sistem informasi yang diterbitkan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika yang terbit pada bulan Maret dan September.
JURNAL BIANGLALA INFORMATIKA telah memiliki ISSN baik versi cetak maupun online. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang bertemakan: Sistem Pakar, Sistem Informasi, Web Programming, Mobile Programming, Games Programming, Data Mining, dan Sistem Penunjang Keputusan.
E-ISSN: 2338-9761
Vol 12, No 1 (2024): Bianglala Informatika 2024
Table of Contents
Articles
Fikri Fitrayana, Khairul Rizal
|
1-8
|
Fahrim Irhamna Rachman, Nur Alam, Titin Wahyuni, Lukman Anas
|
9-14
|