Analisis Transportasi Pengangkutan Sampah di Kota Medan Menggunakan Dynamic Programming

Kana Saputra S, Nur Hairiyah Harahap, Jufita Sari Sitorus

Abstract


Permasalahan sampah perkotaan di Indonesia merupakan masalah yang belum terselesaikan secara tuntas, terutama di Kota Medan. Salah satu penyumbang sampah terbesar di Kota Medan adalah pasar tradisional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis sistem transportasi pengangkutan sampah di beberapa pasar tradisional yang ada di Kota Medan dan membandingkan kebutuhan biaya transportasi di setiap pola pengumpulan sampah. Metode yang digunakan untuk penentuan rute dengan jarak terpendek adalah Dynamic Programming. Kendaraan yang digunakan adalah Armroll Truck Container. Sampel data yang digunakan adalah 6 Depo (Pasar Tradisional) yang berada di Kota Medan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem pengangkutan serta pola pengumpulan sampah yang sesuai untuk 6 pasar tradisional yang ada di Kota Medan adalah sistem komunal langsung dengan 2 kendaraan yang menghasilkan perhitungan kebutuhan biaya BBM perhari sebesar Rp. 672.002,-.

Keywords


Dynamic Programming, Kota Medan, Pasar Tradisional, Sampah Perkotaan

References


Akhsa, A. T. P. D., Zainuddin, Z., & Achmad, A. (2019). Judul. Optimasi Rute Menggunakan Algoritma Greedy Pada Pengangkutan Sampah di Kota Makassar. Jurnal IT, 10(1), 1-10.

Andayani, S., & Perwitasari, E. W. (2014). Penentuan Rute Terpendek Pengambilan Sampah di Kota Merauke Menggunakan Algoritma Dijkstra. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Komunikasi Terapan, 164-170.

Aristi G. (2014). Perbandingan Algoritma Greedy , Algoritma Cheapest Insertion Heuristics dan Dynamic Programming dalam Penyelesaian Travelling Salesman Problem. Jurnal Paradigma, 16(2), 52-58.

Badan Standardisasi Nasional. 2002. Tata Cara Teknik Operasional Pengelolaan Sampah Perkotaan.

Damanhuri, E. & Padmi, T. (2010). Pengelolaan Sampah. Diktat Mata Kuliah Pengelolaan Sampah, Institut Teknologi Bandung.

Departemen Pekerjaan Umum. (2002). Jakarta.

Effendy, I. & Lubis, I. P. L. (2018). Manajemen Tata Kelola Sampah di Perkotaan (Studi Kasus di Kota Medan). Regional Development Industry & Health Science, Technology and Art of Life, 152-160.

Pemerintah Kota Medan. 2013. Kajian Model Pengelolaan Sampah dan SDM Kebersihan di Kota Medan.

Prasetiyowati, M. I., & Wicaksana, A. (2013). Implementasi Algoritma Dynamic Programming Untuk Multiple Constraints Knapsack Problem (Studi Kasus: Pemilihan Media Promosi di UMN). Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi, 6-13.

Sampurno, G. I., Sugiharti, E., & Alamsyah. (2018). Comparison of Dynamic Programming Algorithm and Greedy Algorithm on Integer Knapsack Problem in Freight Transportation. Scientific Journal of Informatics, 5(1), 40-49.

Sanjaya, R. L., Munir, M., & Bashori, H. (2016). Penerapan Metode Dynamic Programming Untuk Perencanaan Jadwal Induk Produksi (JIP) di PT.XYZ. Journal Knowledge Industrial Engineering, 3(2), 40-50.

Setiady, R. R. D., Jati, A. N., & Azmi, F. (2016). Perancangan dan Implementasi Metode Heuristic Untuk Vehicle Routing Problem Pada Pengangkutan Sampah. e-Proceeding of Engineering, 3(1), 802-809.

Taha, H. A. (1996). Riset Operasi Edisi Ke Lima. Jakarta: Binarupa Aksara.

Yunita, A. T., & Ali, M. (2014). Analisis Sistem Transportasi Sampah Kota Tuban Menggunakan Dynamic Programming. Jurnal Ilmiah Teknik Lingkungan, 6(1), 45-52.




DOI: https://doi.org/10.31294/ji.v7i2.7921

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Index by:

 
  
Published by Department of Research and Public Service (LPPM) Universitas Bina Sarana Informatika with supported Relawan Jurnal Indonesia

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License