IMPLEMENTASI VIRTUAL PRIVATE NETWORK DAN PROXY SERVER MENGGUNAKAN CLEAR OS PADA PT.VALDO INTERNATIONAL

Eka Varianto, Mohammad Badrul

Abstract


ne"> Abstract— A demand for the use of the internet network is
perceived by IT workers . Therefore, it is needed once an internet
network in a particular company IT division institution , the
absence of a private network ( VPN ) and restrictions on the use of
an internet connection can disrupt corporate institutions all parties
. to overcome this it will build a server using ClearOS . Open VPN
is one of the existing facilities on the ClearOS server that enables
IT workers can access the internal office network using a private
network connection from outside and Proxy Server with Access
Control List Method is a technique selectivity in data
communication connection request for a permit or otherwise ,
number of data packets from a host computer to get to a particular
destination . Results of research conducted by the author proves
that ClearOS filtering method based Access Control List to filter
based on IP addresses identify devices and services as well as the
selectivity of query data based on addresses of visited websites.
IntisariSebuah tuntutan akan penggunaan Jaringan internet
sangat dirasakan oleh para pekerja IT. Oleh karena itu sangat
dibutuhkan sekali sebuah jaringan internet di sebuah institusi
perusahaan khususnya divisi IT, tidak adanya Jaringan pribadi
(VPN) dan pembatasan dalam penggunaan koneksi internet
suatu institusi perusahaan dapat mengganggu semua pihak.
untuk mengatasi hal ini maka akan dibangun sebuah server
dengan menggunakan ClearOS. VPN adalah salah satu fasilitas
yang ada pada server ClearOS yang memungkinkan para
pekerja IT dapat mengakses jaringan internal kantor
menggunakan koneksi jaringan pribadi dari luar dan Proxy
Server dengan Metode Access Control List merupakan salah
satu teknik selektivitas permintaan sambungan dalam
komunikasi data untuk mengijinkan atau sebaliknya, sejumlah
paket data dari suatu host komputer menuju ke tujuan tertentu.
Hasil dari riset yang penulis lakukan membuktikan bahwa
ClearOS dengan metode filtering berbasiskan Access Control
List dapat menyaring identifikasi perangkat berdasar IP
Address dan serta selektivitas permintaan layanan data
berdasarkan alamat website yang dikunjungi.
Kata Kunci: VPN, Proxy Server, ClearOS


Full Text:

PDF

References


Rochim, Adian Fatchur, Andrian Satria Martiyanto. 2011. Desain dan

Implementasi Web Proxy danVPN Akses. ISSN: 2087-4685.

Semarang: Jurnal Sistem Komputer - Vol. 1 No. 1 Tahun 2011

Aditya, A. Mahir Membuat Jaringan Komputer. Jakarta: Dunia

Komputer, 2011

Wagito. Jaringan Komputer, Teori dan Implementasi Berbasis Linux.

Yogyakarta:, Gava Media, 2005.

Micro, A. Dasar-dasar Jaringan Komputer. Banjarbaru, 2012.

Winarto, E., Zaki, A., & Community, S. , Membuat Sendiri Jaringan

Komputer. Semarang: PT. Elex Media Komputindo, 2013.

Madcom. Sistem Jaringan Komputer untuk Pemula. Madiun: Andi,

.

Feilner, Markus. OpenVPN, Building and Integrating Virtual

Private Networks. Birmingham: Packt Publishing Ltd, 2006.




DOI: https://doi.org/10.31294/jtk.v1i1.236

Copyright (c) 2015 Eka Varianto, Mohammad Badrul

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

ISSN: 2442-2436 (print), and 2550-0120


 dipublikasikan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika Jakarta

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License