Rancang Bangun Aplikasi M-Voting Pemilihan Raya (PEMIRA) Menggunakan Framework Flutter

Alvin Marshall Raniel Saragih, Ariq Naufal Rabbani, Ajeng Clarissa, Ade Christian, Riki Supriyadi

Sari


Dalam Pemilihan Raya Organisasi Mahasiswa, sebagian besar Voting masih dilakukan secara manual dengan mengisi kertas suara. Kemudian menghitung hasil suara satu persatu, yang pastinya membutuhkan waktu yang lama. Tujuan dari penelitian untuk Merancang aplikasi M-Voting Pemilihan Raya berbasis Android untuk Membantu Organisasi Mahasiswa dalam melaksanakan Pemilihan Raya. Serta Meningkatkan Partisipasi dan memudahkan Mahasiswa dalam menggunakan hak pilih mereka. Aplikasi dibangun menggunakan framework Flutter dengan metode waterfall. Penelitian ini menghasilkan Aplikasi M-Voting Pemilirah Raya (PEMIRA). Pengujian aplikasi M-Voting menggunakan metode System Usability Scale (SUS) ini menghasilkan score sebesar 72.25 yang berdasarkan rating SUS score aplikasi ini berada pada tingkat “Good”.

 

In the Student Organization General Election, most of the voting is still done manually, as usual, namely by filling out the ballot papers, then counting the results of the votes one by one, of course, it takes a long time. The purpose of the research is to design an Android-based M-Voting Election application to assist Student Organizations in carrying out the General Election. As well as Increasing Participation and making it easier for Students to exercise their suffrage. The application is built using the Flutter framework with the waterfall method. This research resulted in the Great Election M-Voting Application (PEMIRA). Meanwhile, testing the M-Voting application using the System Usability Scale (SUS) method resulted in a score of 72.25 which based on the SUS score of this application was at the level of "Good".


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Aulia, N. R., Sinduningrum, E., & Hilda, A. M. (2019). Pengembangan Aplikasi Mobile Vote Berbasis Android untuk Umum. Prosiding Seminar Nasional Teknoka, 3(2502), 28. https://doi.org/10.22236/teknoka.v3i0.2897

Ependi, U., Kurniawan, T. B., & Panjaitan, F. (2019). System Usability Scale Vs Heuristic Evaluation: a Review. Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro Dan Ilmu Komputer, 10(1), 65–74. https://doi.org/10.24176/simet.v10i1.2725

Fauzi, A., Maulidah, N., Supriyadi, R., Nalatissifa, H., & Diantika, S. (2021). Aplikasi Penerimaan Pemasukan Dan Pengeluaran Dana Keuangan Berbasis Website Pada CV. Berkah Jaya. Bianglala Informatika, 9(2), 108–114. https://doi.org/10.31294/bi.v9i2.11501

Hansun, S., Kristanda, M. B., & Saputra, M. W. (2018). Pemrograman Android dengan Android Studio IDE. Yogyakarta: Andi.

Irsan, M. (2015). Rancang Bangun Aplikasi Mobile Notifikasi Berbasis Android Untuk Mendukung Kinerja Di Instansi Pemerintahan. Jurnal Penelitian Teknik Informatika, 1(1), 115–120.

Luthfi, K. (2020). Rancang Bangun Aplikasi Sistem Transaksi Laundry Berbasis Mobile Menggunakan Flutter. Jurnal Manajemen Informatika, 11(1).

Maiyana, E. (2018). Pemanfaatan Android Dalam Perancangan Aplikasi Kumpulan Doa. Jurnal Sains Dan Informatika, 4(1), 54–65. https://doi.org/10.22216/jsi.v4i1.3409

Maulidah, N., Pebrianto, R., Supriyadi, R., & Fauzi, A. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Dalam Meningkatkan Mutu Lembaga Pendidikan (Studi Kasus: Mts Negeri Slawi Filial Di Sa Pecabean). Journal Speed-Sentra Penelitian Engineering Dan Edukasi, 11(4).

Nuryanto, E. P., & Wintoro, P. B. (2017). Rancang Bangun Sistem E-Voting Pada Pemilihan Raya (Pemira) Iib Darmajaya Berbasis Web. Semnas Iib Darmajaya, 90–100.

Raharjo, B. (2019). Pemrograman Android Dengan FLUTTER. Informatika Bandung.

Ramadhan, D. W. (2019). Pengujian Usability Website Time Excelindo Menggunakan System Usability Scale (SUS) (Studi Kasus: Website Time Excelindo). JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 4(2), 139. https://doi.org/10.29100/jipi.v4i2.977




DOI: https://doi.org/10.31294/ijcit.v7i2.12608

##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-sa4.footer##

P-ISSN: 2527-449X E-ISSN: 2549-7421
Statistik Pengunjung Jurnal IJCIT
 

Dipublikasikan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License