SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SELEKSI KERJA BERBASIS WEB PADA BKK (BURSA KERJA KHUSUS) TUNAS INSAN KARYA SMK NEGERI 2 BANYUMAS

Vembria Rose Handayani - AMIK BSI Purwokerto, Ragil Wijianto - STMIK Nusa Mandiri Jakarta, Ari Anggoro - AMIK BSI Purwokerto

Abstract


Abstract - BKK Tunas Insan Kaya has some shortcomings in supporting to serve the registrant from a great distance as well as from schools outside Banyumas. The current registration by filling out the form at the registration post and google drive, so the registrant often forget or do not know about the test schedule or announcement accepted or rejected by the company. Notifications via short messages SMS are sometimes ineffective applicants prefer to change the SIM card to get more internet quota. Making BKK Tunas Insan Kaya website can solve the distance problem, time and better information management. Following recruitment is as easy as pressing a button to bet he goal of this project. Applicant come not only from Banyumas district but also from outside Banyumas distric. This shows the function of BKK Tunas Insan Karya as an institution among active work in enforce it’s duties. The membership fee can be transferred through the bank then the registrant upload the edvince through the member’s space. Test carad and schedule selection can be downloaded in the member’s room when it becomes member and pay the selection fee.

Keywords: BKK Tunas Insan Karya, Information System Registration, Website

Abstrak - BKK Tunas Insan Kaya memiliki kesulitan untuk melayani Pendaftar dengan jarak yang jauh maupun dari sekolah di luar Banyumas. Pendaftaran yang dilakukan saat ini di lakukan melalui pengisian formulir di posko pendaftaran dan google drive. sehingga Pendaftar sering lupa atau tidak tahu mengenai jadwal tes maupun pengumuman diterima atau ditolak oleh Perusahaan. Pemberitahuan melalui pesan singkat SMS terkadang tidak efektif karena Pendaftar lebih memilih ganti kartu untuk mendapatkan kuota Internet yang banyak. Pembuatan website untuk BKK Tunas Insan Karya dapat mengatasi masalah jarak, waktu dan pengolahan informasi yang lebih baik. Mengikuti proses seleksi semudah menekan tombol menjadi tujuan Proyek ini. Pendaftar datang tidak hanya dari Kabupaten Banyumas tetapi juga dari Berbagai kota di luar Karsidenan Banyumas. Hal ini menujukan peningkatan Fungsi BKK Tunas Insan Karya sebagai lembaga antar kerja aktif dalam melakukan tugasnya. Iuran penyelenggaraan dapat di transfer melalui bank kemudian Pendaftar mengunggah bukti melalui ruang Member. Kartu ujian dan jadwal seleksi dapat diunduh diruang member apabila sudah menjadi member dan membayar iuran penyelenggaran seleksi.

Kata Kunci: BKK Tunas Insan Karya, Sistem Informasi Pendaftaran, Website

References


Abdulloh, Rohi. 2016. Easy & Simple Web Programing. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Andriansyah, Doni. 2016. Sistem Informasi Pendaftaran Event Dengan PHP Untuk Panduan Skripsi. Cirebon: CV. ASFA Solution.

Purbadian, Yenda. 2016. Framework Codeigniter 3 Membangun Aplikasi Penggajian Untuk Panduan Sekripsi. Cirebon: CV. ASFA Solution, Software Development, IT & Publishing.

Faizal, Edi dan Irnawati. 2015. Proram Java Web (JSP, JSTL, & SERVERLET) tentang Pembuatan Sistem Informasi Klinik Diimplementasikan Dengan Netbeans IDE 7.2 dan MySQL.

Triyono, Ayon. 2012. Pradigma Baru Manajemen Sumberdaya Manusia. Jakarta: ORYZA.

MADCOMS. 2012. Mahir Dalam 7 Hari CorelDRAW 6. Yogyakarta: CV Andi Offset.

Sutabri, Tata. 2012. Analisis sistem Informasi Oleh: Tata Sutabri. Yogyakarta: CV Andi Offset.

Salahudin, M dan Rosa. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung.

Winarno, Edy, Ali Zaki dan SmitDev Comunity. 2013. Buku Sakti Pemrograman PHP. Jakarta: PT. Gramedia.

Pawirosumarto, Suharno. 2008. Aplikasi Komputer. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Spurlock, Jake. 2013. Bootstrap. Sbastopol: O’Reilly Media.

Sutisna, Dadan. 2008. 7 Langkah Mudah Menjadi Web Master. Jakarta Selatan: Mediakita.

Zaki, Ali dan SmitDev Comunity. 2008. 36 Menit Belajar Komputer PHP dan MySQL. Jakarta: PT. Gramedia.

Kun, Toni. 2010. Membuat Website Canggih dengan jQuery untuk Pemula.

Heflfinger, Dafid R. 2008. Java EE Development with Netbeans 8. Brimingham: Packt Publishing.

Redaksi Kawan Pustaka. 2008. Pintar 256 Software Computer. Jakarta Selatan: PT Kawan Pustaka.

Anhar. 2010. Panduan mengusai PHP & MySQL Secara Otodidak. Jakarta Selatan: Mediakita.




DOI: https://doi.org/10.31294/evolusi.v6i1.3584

ISSN: 2657-0793 (online). ISSN: 2338-8161 (print)

Published By LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License