Analisa Sistem Penentuan Objek Wisata Alam pada DISPARPORA dengan Menggunakan Metode Electre

Ai Ilah Warnilah, Iscabela Cahyadi Putri

Abstract


Disuatu daerah pasti memiliki ikon pariwisata yang ada untuk mengenalkan kepada masyarakat luas dan menarik para pengunjung untuk berkunjung ke daerah tersebut. Dengan memilih objek wisata alam yang ada di suatu daerah, serta melakukan pengembangan dengan menilai berberapa kriteria agar mengetahui apakah objek wisata alam itu akan dikembangkan sehingga layak dijadikan ikon yang dapat menarik para pengunjung. Termasuk di Kabupaten Tasikmalaya banyak sekali objek wisata alam yang berpotensi untuk di kembangkan. Tapi untuk mengembangkan potensi objek wisata tersebut perlu banyak penilaian dari segi peminat, jumlah kunjungan wisata pertahun, akses transportasi menuju objek wisata, serta fasilitas yang tersedia di objek wisata tersebut. Maka dari itu DISPARPORA Kabupaten Tasikmalaya berusaha mengembangkan potensi-potensi objek wisata alam yang ada di Kabupaten Tasikmalaya dengan melakukan penilaian dari kriteria-kriteria yang ada secara manual. Maka dari itu penulis melakukan penelitian analisa sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode Electre (Elimination Et Choix Traduisant Ia Realite). Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sistem usulan dengan sistem pendukung keputusan dalam penyeleksian pengembangkan objek wisata alam dengan menggunakan metode Electre sehingga Gunung Galunggung terpilih sebagai Objek Wisata Alam yang berpotensi untuk di kembangkan oleh Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga dengan nilai 8,0552,


Full Text:

PDF (60-69)

References


Ali Hasan Hermawan. 2018. “Model Pengembangan Ekonomi Pariwisata.” III: 224–34. https://www.amptajurnal.ac.id/index.php/MWS/article/view/244.

Azis, Awaludin, and Buana Tasikmalaya. 2018.“Aplikasi Ekspedisi Barang Di PT.Karya Indah Buana Tasikmalaya.” 1(1). http://jurnal.stmik-dci.ac.id/index.php/jumantaka/article/view/266.

Habisal, Suci et al. 2018. “Sistem Pengolahan Data Perilaku Siswa Dengan Penerapan KUM Di SMAN 2 Dumai Berbasis Web.” 10(1): 48–57. http://www.ejournal.stmikdumai.ac.id/index.php/path/article/view/92.

Haryanta, Agustinus, Abdur Rochman, and Ayu Setyaningsih. 2017. “Perancangan Sistem Informasi Perencanaan Dan Pengendalian Bahan Baku Pada Home Industri.” 7(1). http://journal.stmikglobal.ac.id/index.php/sisfotek/article/view/132.

Hidayat, Rahmat. 2017. “Aplikasi Penjualan Jam Tangan Secara Online.” III(2): 90–96. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jtk/article/view/1842.

Ilham, Muhamad, Teknik Informatika, and

Sistem Komputer. 2016. “Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Furniture Online Pada Mitra Karya Furniture.” : 25–36. http://csrid.potensi-utama.ac.id/index.php/CSRID/article/view/54.

Iswandy, Eka et al. 2015. “Jurnal TEKNOIF ISSN :2338-2724 Sistem Penunjang Keputusan Untuk Menentukan Penerimaan Mahasiswa dan Pelajar Kurang Mampu Vol . 3 No . 2 Oktober 2015 Jurnal TEKNOIF ISSN : 2338-2724.” 3(2). https://ejournal.itp.ac.id/index.php/tinformatika/article/download/324/313.

Kuryanti, Sandra J, and M Kom. 2016.

“Rancang Bangun Sistem E-Learning Sebagai Sarana Pembelajaran.” 4(1): 84–92. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khatulistiwa/article/view/1260.

Ropianto, Muhammad. 2016. “Pemahaman

Penggunaan Unified Modelling Language.” 01. https://ojs.stt-ibnusina.ac.id/index.php/JT-IBSI/article/view/17.

Sasmito, Ginanjar Wiro. 2017. “Penerapan

Metode Waterfall Pada Desain Sistem Informasi Geografis Industri Kabupaten Tegal.” 2(1): 6–12. https://ejournal.poltektegal.ac.id/index.php/informatika/article/view/435.

Sihombing, Dormian, Program Studi,Teknik

Informatika, and Rice Cooker. 2018. “Implementasi Metode Electre Dalam Menentukan Rice Cooker Terbaik.” 11(2): 43–54. http://ejournal.amikompurwokerto.ac.id/index.php/telematika/article/view/699.

Sutisna, Herlan, and Cholis Basjaruddin. 2015. “Metode Fuzzy Mamdani Studi Kasus AMIK BSI Tasikmalaya.” II(2). https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/109.

Sutopo. 2016. “Sistem Informasi Exsekutif.”

(1).http://ejourp/JIM/article/view/199.




DOI: https://doi.org/10.31294/evolusi.v9i1.10332

ISSN: 2657-0793 (online). ISSN: 2338-8161 (print)

Published By LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License