ANALISIS IMPLEMENTASI E-GOVERNMENT PEMERINTAH DAERAH KAB. TEGAL BERDASARKAN FRAMEWORK DELOITTE DAN INPRES NO. 3 TAHUN 2003

Warjiyono Warjiyono

Abstract


Keberadaan e-goverment bagi instansi pemerintahan memiliki fungsi dan manfaat sebagai sarana pertukaran dan penyebaran informasi, publikasi dan promosi, komunikasi dengan masyarakat, stackholder serta transparansi administrasi pemerintahan. E-government akan meningkatkan layanan publik yang efektif, efisien menuju pemerintahan yang baik (good governance) Untuk itu, Pemerintah Kabupaten Tegal melalui NOC (Kantor Pengolahan Data Elektronik) Kabupaten Tegal telah membangun jaringan komunikasi melalui fasilitas teknologi informasi yaitu website dengan alamat www.tegalkab.go.id. Implementasi website tersebut akan dianalisis dengan menggunakan framework Delloite dan Instruksi Presiden Republik Indonesia No. 3 Tahun 2003 tentang Kebijakan dan Strategi Nasional pengembangan e-government untuk mengetahui sampai sejauhmana tingkatan implementasi tersebut untuk menuju E-Government yang baik.
Kata Kunci: E-Government, Website Kabupaten Tegal, Framework Deloitte, Inpres No.3/2003

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.31294/evolusi.v1i1.616

ISSN: 2657-0793 (online). ISSN: 2338-8161 (print)

Published By LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License