PENGARUH GITA GUTAWA SEBAGAI BRAND AMBASSADOR POND’S DALAM MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN (STUDI KASUS PADA MAHASISWI UNIVERSITAS TELKOM JURUSAN D3 MANAJEMEN PEMASARAN)

Rennyta Yusiana, Rifaatul Maulida

Abstract


Abstract - Promotion is one aspect that is important in marketing. Consumers are currently viewing a video or advertisement before buying a product. Apart from the functional or realistic appeal is also expected to attract emotionally advertising by using brand ambassadors. The purpose of this study was to determine whether there is a relationship characteristics Pond's brand ambassador (Gita Gutawa) with consumer purchasing decisions. The population of this research is a student D3 Marketing Management totaling 178 Telkom University student. By using Slovin formula is obtained as a sample of 123 female students. Engineering samples are used are non-probability sampling technique purposive sampling types. The method used is a simple linear regression. Data collection techniques were performed using questionnaires distributed to the respondents. The results showed that the variable Gita Gutawa as brand ambassador and variable consumer purchasing decisions can be approved by the continuum line of 88.27% and 86.93% . Influence Gita Gutawa as brand ambassador in influencing purchasing decisions amounted to 32%.

 

Keywords: Advertising, Brand Ambassador, Purchase Decision.

 

Abstrak - Promosi merupakan salah satu aspek yang penting dalam sebuah pemasaran. Para konsumen saat ini melihat sebuah video atau iklan sebelum membeli suatu produk. Selain dari daya tarik fungsional atau realistik diharapkan pula iklan dapat menarik secara emosional dengan menggunakan brand ambassador. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan karakteristik brand ambassador Pond’s (Gita Gutawa) dengan keputusan pembelian konsumen. Populasi penelitian ini adalah mahasiswi D3 Manajemen Pemasaran Universitas Telkom yang berumlah 178 mahasiswi. Dengan menggunakan rumus Slovin didapatkan sebanyak 123 mahasiswi yang menjadi sampel. Teknik sampel yang digunakan adalah teknik non probability sampling jenis purposive sampling. Metode penelitian yang digunakan adalah regresi linier sederhana. Teknik pengumpulan data yang dilakukan menggunakan kuesioner yang disebar kepada para responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Gita Gutawa sebagai brand ambassador dan variabel keputusan pembelian dapat disetujui konsumen dengan garis kontinum sebesar 88.27% dan 86,93%.Pengaruh Gita Gutawa sebagai brand ambassador dalam mempengaruhi keputusan pembelian adalah sebesar 32%.

 

Kata kunci : Iklan, Brand Ambassador, Keputusan Pembelian.


References


Buku

Arikanto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta.

Darmawan, Deni. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Kotler, Philip & Kevin Lane Keller. (2009). Manajemen Pemasaran (Edisi 13 Jilid 1). Jakarta: Erlangga.

Lee, Monle & Carla Johnshon. (2011). Prinsip-prinsip Pokok Periklanan dalam Persepektif Global. Jakarta: Kencana.

M.A., Morissan. (2010). Periklanan : Komunikasi Pemasar Terpadu. Jakarta : Kencana.

Shimp, A. Terrence. (2010). Intergrated Marketing Communicarion in Advertising and Promotion. South-Western: Cengage Learning.

Sugiono. (2012). Metode Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumber Rujukan Online

www.marketing.co.id

www.female.kompas.com

www.icsa-indo.com

www.topbrand-award.com

www.unilever.co.id

www.the-marketeers.com

Majalah

Dede Suryadi. (2014,09,Januari). Strategi Unilever Mengilapkan Pond’s Majalah SWA. [Majalah].22-25

Jurnal

Rahmawati, Nur.(2013). Pengaruh Penggunaan Celebrity Endorser dalam Iklan Sabun mandi Lux Terhadap Perilaku Konsumen di Kelurahan Sungai Dama Samarinda. eJournal Ilmu Komunikasi,364-367.

Widodo, Iwan. (2013). Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Motor Merek Honda Vario. eJournal UMPWR,

Skripsi

Lestari, Fajarwati. (2010). Pengaruh Celebrity Endorser (Rafi Ahmad) Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Perdana XL (Suatu Survei Pada Pengguna Kartu XL di Kelurahan Geger Kalong). Skripsi Sarjana pada Universitas Pasundan Bandung: tidak diterbitkan.

Pradana, Ferdy. (2008). Pengaruh Terpaan Iklan Televisi Axix Versi “Berkah Blak-Blakan” Terhadap Minat Membeli Kartu Perdana. Skripsi Sarjana pada Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Serang: tidak diterbitkan.

Sitorus, Dewi W.H. (2013). Pengaruh Brand Ambassador Ariel Tatum Terhadap Keputusan Pembelian Citra Hand & Body Lotion di Kota Bandung. Skripsi Sarjana pada Institut Manajemen Telkom Bandung: tidak diterbitkan.




DOI: https://doi.org/10.31294/jeco.v3i1.59

Copyright (c) 2016 Rennyta Yusiana, Rifaatul Maulida

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

ISSN: 2355-0295 || EISSN: 2549-8932

-----------------------

Indexed by:

   
 
 
 dipublikasikan oleh LPPM Universitas Bina Sarana Informatika dengan dukungan Relawan Jurnal Indonesia

Jl. Kramat Raya No.98, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10450
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License